Cara Menambahkan Gadget dengan HTML/Script di blogspot

06/02/2012 12:53

Selain tampilan atau design blog, gadget juga mempengaruhi keindahan/ke-efisiensian blog kita. oleh karena itu, belakangan ini sudah banyak perusahaan online yang menawarkan code HTML/Script Aplikasinya, baik secara gratis maupun berbayar. Cara menambahkan HTML/Script di blogspot adalah sebagai berikut:

1. Silahkan Login ke accont blogspot anda

2. Masuk ke Rancangan --> Elemen Laman

3. Klik Tambahkaan Gadget (pilih lokasi gadget tersebut sesuai keinginan anda)

4. Cari HTML/Java Script, kemudian klik tanda "+"

5. Masukkan code gadget yang ingin anda tambahkan ke blog anda

6. Klik Simpan langkah terahir adalah lihat blog anda, maka akan ada gadget baru yang sudah anda tambahkan.

 

 

Selamat mebcoba!!!!